- Apakah pemilik sekaligus pengelola kios majalah di suatu hotel merupakan seorang eksekutif ?
- Peran manajerial Mintzberg yang mana yang diperkirakan paling kritis pada tingkat eksekutif ?
- Bagaimana Eksekutif Mintzberg menghabiskan sebagian besar waktunya ?
Sistem Informasi Pemasaran
- Apa tiga arus informasi yang diindentifikasikan Kotler ?
- Apa empat cara utama untuk mengumpulkan data primer ? Yang mana yang dapat dilakukan tanpa sepengetahuan dan persetujuan dari orang yang menyediakan informasi itu ?
- Mengapa perusahaan yang menggunakan EDI bersaing lebih baik daripada perusahaan yang tidak menggunakannya ?
- Model Sistem Informasi Pemasaran terdiri dari Subsistem Input , database dan Susbsistem Output , berikan penjelasannya.
- Strategi Pemasaran terdiri dari campuran unsur-unsur yang disebut Bauran Pemasaran , berikan penjelasannya.
Sistem Informasi Manufaktur
- Apa yang Anda akan lakukan sebelum menyusun Penjadwalan produksi ? Jelaskan
- Titik Pemesanan Kembali tanpa dan dengan Safety Stock , apa yang dimaksud ? Jelaskan !
- Untuk menciptakan arus informasi pekerja terdapat dua cara . Sebut dan jelaskan bagaimana dua cara tsb bekerja !
Sistem Informasi Keuangan
- Apa saja tiga tugas dasar sistem informasi keuangan dalam hal arus uang ?
- Peran apa yang dilakukan oleh auditor eksternal dalam laporan tahunan kepada pemegang saham ?
- Apa perbedaan antara audit operasional dengan audit kesesuaian ?
- Proses Penganggaran yang Anda ketahui ?
Sistem Informasi Sumber Daya Manusia
- Apa empat kegiatan pokok yang dilakukan oleh SDM ?
- Ke mana manajemen mencari pengganti ketika mereka melakukan penelitian suksesi?
- Anggaplah bahwa anda adalah perekrut yang mencari sales trainee dengan diploma dalam pemasaran. Identifikasikan database lingkungan SDM yg dapat anda gunakan .
Posting Komentar
Berkomentar sesuai dengan judul blog ini yah, berbagi ilmu, berbagi kebaikan, kunjungi juga otoriv tempat jual aksesoris motor dan mobil lengkap